Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan atas alb


 

Indeks Berita

Masa Tenang, Polres Tana Toraja Intensifkan Patroli Pusat Keramaian

| Minggu, November 24, 2024 WITA |


Tana Toraja, Dupliknews - Memasuki masa tenang menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Polresta Tana Toraja mengintensifkan patroli pada pusat – pusat keramaian, Senin (25/11/24)


Kapolres Tana Toraja melalui Kasat Samapta mengatakan bahwa patroli ini merupakan bagian dari upaya preventif untuk mengantisipasi terjadinya potensi kerawanan dan gangguan keamanan selama masa tenang Pilkada 2024


“Kami ingin memastikan bahwa masa tenang Pilkada 2024 ini benar-benar bebas dari isu-isu yang dapat memicu gangguan kamtibmas”,Kasat Samapta


Kasat Samapta juga mengajak seluruh masyarakat dapat berpartisipasi aktif dalam menjaga suasana kondusif serta tidak terlibat dalam kegiatan yang dapat memicu kerawanan hingga menggangu keamanan pada proses Pilkada 2024


“Kami mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tetap menjaga kedamaian dan kerukunan serta berpartisipasi aktif dalam menjaga suasana kondusif. Jangan ada yang terlibat dalam kegiatan yang dapat merusak proses Pilkada,” tutupnya.

×
Berita Terbaru Update